Pernahkah
anda merasa tidak nyaman atas penampilan anda atau merasa khawatir
timbulnya penyakit berbahaya dari tahi lalat yang anda miliki, maka
dalam artikel ini akan dijelaskan tentang
cara menghilangkan tahi lalat dengan bawang putih
yang bisa anda jadikan alternatif dalam mengatasi permasalahan tahi
lalat anda.
Namun
sebelum anda lebih jauh untuk mengetahui tentang cara
menghilangkan tahi lalat dengan bawang putih perlu
diketahui bahwa terdapat dua jenis tahi lalat, yang pertama adalah
tahi lalat mati, tahi lalat yang tidak tumbuh atau tetap. Sedangkan
yang kedua adalah tahi lalat hidup, tahi lalat yang tumbuh semakin
besar di setiap harinya. Tahi lalat inilah yang kemudian menjadi
hambatan bagi seseorang yang mengedapankan penampilan atau malah
menjadi momok, karena tahi lalat hidup sangat berpotensi menjadi
tumor atau penyakit kanker.
(bca juga: Cara Menghilangkan Tahi Lalat )
(bca juga: Cara Menghilangkan Tahi Lalat )
Cara - Cara Menghilangkan Tahi Lalat Dengan Bawang Putih Pada Kulit
Perlu
dipahami bersama sebenarnya cara yang paling efektif untuk
menghilangkan tahi lalat adalah dengan melakukan operasi, cara ini
efektif tetapi tidak efisien sebab pasti membutuhkan biaya yang
mahal. Namun anda yang ingin menghilangkan tahi lalat tanpa operasi
tidak perlu khawatir, banyak cara yang bisa dilakukan yaitu dengan
menggunakan ramuan - ramuan tradisional diantaranya menggunakan buah
nanas, kulit pisang, perasan sari jeruk, bawang putih dan masih
banyak lagi yang lainnya. Pada kesempatan yang terbatas ini dan agar
pembahasan lebih mengerucut kami sampaikan menggunakan ramuan
tradisional yaitu cara
menghilangkan tahi lalat dengan bawang putih.
Cara
penggunaan bawang putih yang pertama, anda sediakan satu siung bawang
putih dan iris membujur setengah. Irisan bawang putih tersebut
kemudian anda letakkan atau tempelkan pada tahi lalat. Hasil akan
kelihatan setelah anda melakukan treatmen ini secara rutin selama
seminggu. Atau anda juga bisa menggunakan cara yang kedua, yaitu
dengan menggunakan pasta bawang putih yang bisa anda dapatkan di
pasar, atau bisa juga anda membuatnya sendiri dengan memblender halus
bawang putih yang dicampur dengan sedikit air yang kemudian dalam
pemakaiannya anda oleskan pada tahi lalat. Treatmen kedua lebih
efektif anda terapkan pada saat anda tidur dan paginya anda cuci.
Penggunaan dalam satu minggu tahi lalat anda akan hilang. Semoga
artikel tentang cara
menghilangkan tahi lalat dengan bawang putih
bermanfaat bagi pembaca.
Apakah tahi lalat bawaan sejak lahir dapat dihilangkan dengan bawang putih?
ReplyDeleteia itu dengan cara alami.. apa salahnya mencoba :)
ReplyDelete