Akan lebih baik jika anda memperhatikan benda-benda yang berhubungan dengan kepala seperti halnya handuk, sisir, topi, dan juga bantal. Karena melalui benda-benda tersebutlah kutu dapat tertular. Dan yang paling susah untuk dihilangkan dan juga dibasmi adalah kutu telur, karena kutu telur melekat kuat pada rambut. Berikut akan kita bahas cara menghilangkan kutu rambut dengan cepat dengan menggunakan beberapa cara.
Cara Menghilangkan Kutu Rambut Dengan Cepat
1.
Untuk langkah awal kita bisa
menggunakan serit atau sisir dengan gigi-gigi rapat. Serit adalah sisir khusus
yang digunakan untuk menghilangkan kutu dan juga telurnya pada rambut. Hal ini
termasuk cara tradisional dalam menghilangkan kutu rambut tetapi juga cepat
untuk membasmi kutu. Kita bisa mendapatkan serit di toko-toko yang terdapat
pada pasar-pasar tradisional.
(baca juga: Cara Menghilangkan Kutu di Rambut )
(baca juga: Cara Menghilangkan Kutu di Rambut )
2.
Cara yang kedua yaitu
menggunakan cuka putih. Cuka putih tidak hanya digunakan untuk menambah
citarasa pada masakan, namun juga bisa digunakan untuk menghilangkan kutu pada
rambut. Cuku putih membuat telur kutu mundah untuk dilepaskan dari rambut dan
juga mencegah terjadinya penetasan telur
kutu rambut. Cara menggunakan cuka putih untuk menghilangkan kutu rambut dengan
membalurkan cuka putih pada seluruh rambut dan juga kulit kepala, lalu tutup
menggunakan shower cap selama kurang lebih 20-30 menit sampai kandungan cuka
benar-benar bekerja. Setelah itu baru bilas bersih dengan menggunakan air.
3.
Apabila anda telah melakukan
beberapa cara di atas namun masih belum maksimal anda bisa menggunakan obat
pembasmi kutu seperti peditok. Anda dapat mendapatkanya di apotek.
Demikianlah
beberapa cara menghilangkan kutu rambut dengan cepat. Selamat mencoba cara menghilangkan kutu rambut dengan
cepat.
0 comments:
Post a Comment